Petugas Pasang Robot untuk Pantau Pergeseran Jembatan Cisomang
- sgold-berjangka
- Feb 23, 2017
- 3 min read
Tim perbaikan Jembatan Cisomang memasang Robotic Global Station | PT Solid Gold Berjangka Cabang Semarang

"Kalau airnya banyak kita alihkan, jadi ada jalur aliran alternatif. Jalur pengelak sungai ini jika airnya meluap saja," pungkasnya.
Perbaikan jembatan ini juga ditinjau langsung oleh Kepala Korlantas Mabes Polri, Irjen Pol Royke Lumowa.
Pada kesempatan Royke menyatakan bahwa jembatan ini sudah benar-benar aman dilewati bus. Dia pun secara simbolis membuka jalan untuk bus.
"Detik ini juga, kami dari Polda Jabar, Jasa Marga, Bina Marga, Kemenhub, Dishub, akan membuka bus, untuk detik ini juga, kita mempersilakan kendaraan bus untuk boleh melewati titik jembatan Cisomang ini," ujar jenderal bintang dua ini.
"kemarin sore dirapatkan di bina marga oleh para ahli, komite keselamatan jalan terowongan dan jembatan, dan disimpulkan bahwa jalan Jembatan Cisomang sudah layak untuk dilewati," Ujarnya.
Sementara ini, kendaraan truk belum diperbolehkan melintas. Namun Aryan mengatakan bulan April mendatang truk sudah bisa melewati jembatan penghubung antara Purwakarta dengan Bandung Barat ini.
Selain memperbaiki pilar jembatan, Aryan juga menjelaskan bahwa akan dibuat aliran untuk sungai di bawah jembatan jika suatu waktu sungai itu meluap.
Tim perbaikan Jembatan Cisomang memasang Robotic Global Station untuk memantau pergeseran pada Jembatan Cisomang. Bila 1 milimeter saja jembatan bergeser bisa langsung terlihat.
"Kesimpulan dari para ahli, kita coba untuk dilewati bus namun tetap kita pantau. Pakai robotic global station, dia memonitor semua pilar jembatan," kata Ketua Tim Perbaikan Jembatan Cisomang, Silvester Aryan Widodo, di area jembatan Cisomang, Purwakarta, Jawa Barat, Kamis (23/2/2017).
Aryan mengatakan perbaikan jembatan ini sudah 40 persen. Untuk perbaikan sendiri dijadwalkan akan selesai pada akhir bulan Maret mendatang.
( Baca : Enam Bandara di Bawah Angkasa Pura II Merugi )
Tinjau Jembatan Cisomang, Kakorlantas: Sekarang Bisa Dilewati Bus | PT Solid Gold Berjangka Cabang Semarang
Royke berharap pada akhir Maret atau awal April kendaraan truk sudah bisa lewat jembatan penghubung Purwakarta dengan Bandung Barat ini.
"Semua pekerjaan fisik akhir Maret, kendaraan berat sekalipun. Tapi kami berupaya secepatnya, agar truk bisa lewat lebih cepat," ujarnya.
Sementara itu, Ketua Tim Perbaikan Jembatan Cisomang dari Jasa Marga, Silvester Aryan Widodo, menegaskan kendaraan yang bisa melewati jembatan ini adalah dengan berat maksimal 15 ton.
"Beban 15 ton diperbolehkan, kan bis agak jarang. Saat ini bus bisa bisa 6 hingga 7 jam ke Bandung (dari Jakarta)," pungkasnya.
Dalam kunjungan ini, Royke juga ditemani oleh Wakapolda Jawa Barat, Brigjen Bambang Purwanto.
Diketahui, perbaikan jembatan ini sudah mencapai 40 hingga 50 persen. Meski sudah bisa dilewati bus, namun untuk kendaraan yang lebih besar seperti truk belum bisa lewat.
Jembatan Cisomang yang sempat bergeser saat ini sudah bisa dilewati oleh bus. Progres perbaikan jembatan ini ditinjau langsung oleh Kepala Korlantas Polri, Irjen Royke Lumowa.
"Detik ini juga Polda Jawa Barat, Jasa Marga, Bina Marga, dan Dishub, mempersilakan kendaraan bus untuk melewati Cisomang," kata Royke di area Jembatan Cisomang, Purwakarta, Jawa Barat, Kamis (23/2/2017).
Truk belum bisa, bus sudah diizinkan melintas jembatan Cisomang | PT Solid Gold Berjangka Cabang Semarang
Meski demikian untuk truk bertonase berat tetap belum bisa melintas tol yang menghubungkan Jakarta - Bandung tersebut. Hal ini karena proses pengerjaan perbaikan jembatan masih terus dilakukan.
"Truk sumbu besar masih tidak diperbolehkan, tetap memakai jalur pengalihan," ujarnya. Truk besar dialihkan ke jalur arteri.
Dengan dibukanya jembatan Cisomang, PO bus yang sebelumnya mengeluhkan adanya kerugian sudah bisa diatasi. Sehingga perjalanan penumpang dari arah Jakarta-Bandung dan sebaliknya bisa lebih cepat dibanding saat ditutup bus harus memutar.
"Kemarin pas ditutup perjalanan Jakarta-Bandung bisa 7-12 jam, sekarang bisa lebih cepat," tuturnya.
Kabar baik, mulai Kamis ini bus umum boleh melintas Jembatan Cisomang," kata Kepala Dinas Perhubungan Jawa Barat Dedi Taufik, Kamis (23/2).
Dedi menyebut, keputusan ini merupakan hasil rapat bersama Kemenhub, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Jasa Marga, Korlantas serta Jasa Raharja. Keputusan itu disepakati beberapa poin yang diantaranya bisa kembalinya menggunakan Cisomang untuk bus umum.
Dinas Perhubungan Jawa Barat sudah kembali membuka Jembatan Cisomang, Tol Purbaleunyi, kilometer 100+700 untuk bisa digunakan bus umum. Sejak Desember 2016 kendaraan besar tidak bisa melintas lokasi lantaran jembatan di tapal batas Kabupaten Bandung Barat (KBB) dan Kabupaten Purwakarta itu mengalami pergeseran pilar.
Comentarios